” Berbagi Kasih di Hari Valentine “
Dalam rangka memperingati hari Valentine yang penuh dengan kasih sayang tanggal : 14 Februari 2010 lalu, tepatnya pada tanggal 13 Februari, Dealer Honda Kumala Motor bertempat di Jl. RTA Milono Km.1 No.49 A kota Palangkaraya mengadakan kegiatan berupa “ Berbagi Coklat Di Hari Valentine “ yang dilaksanakan di SMU 1 Palangkaraya. Kegiatan tersebut meliputi Berbagi coklat ke seluruh Siswa dan siswi serta pengajar SMU 1 Palangkaraya yang diserahkan oleh Kepala Cabang Kumala Motor ( Nadra Syahsukra) dan Sales Counter Dealer selain itu Dealer Kumala Motor juga memberikan Piagam Penghargaan kepada Sekolah yang menggunakan Sepeda Motor Honda terbanyak dan terpilihnya SMU 1 Palangkaraya…….